Dalam Waktu Dekat, Ada Tes Urine di Jajaran Pemkab Tanjabtim


Senin, 04 April 2016 - 10:54:40 WIB - Dibaca: 1625 kali

ilustrasi/net / HALOSUMATERA.COM

MUARASABAK - Pemberantasan Narkoba sedang gencar-gencarnya dilakukan, baik aparat hukum maupun jajaran pemerintahan. Seperti halnya Pemerintah Kabupaten Tanjab Timur, dalam waktu dekat akan menggelar Tes Urine bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS).

Hal ini dibenarkanSekda Tanjab Timur H Sudirman SH MH belum lama ini ketika dikonfirmasi beberapa awak media.

Mengenai anggaran, kata Sudirman, bersumber dari Badan Narkotika Kabupaten Tanjabtim dan Dinkes Tanjabtim. Mengenai waktu pelaksanaan, dipastikan dalam tahun ini juga.
 
“Ini merupakan salah satu komitmen kita untuk bisa mewujudkan hidup bersih dari narkoba khususnya di lingkup Pegawai negeri Sipil yang ada di kabupaten Tanjab Timur,’’ paparnya.
 
Dikatakannya, kegitan tes urine yang akan digelar nantinya adalah bagian dari menyamakan persepsi kalau narkoba itu adalah musuh bersama.
 
"Kita tunggu saja pelaksanaanya, yang jelas dalam tahun ini kita akan laksanakan tes urine tersebut,’’tutupnya.(*)

Penulis : Joni Hartanto

Editor : Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Gubernur Al Haris Sebut Sekoja Kota Santri

JAMBI - Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos, MH, menyebut Seberang Kota Jambi (Sekoja) sebagai Kota Santri. Sekoja sudah dikenal semenjak dulu, karena seberan

Advertorial

PAMSIMAS di Desa Lubuk Terentang Hanya Difungsikan Saat Kemarau

TANJABBAR - Bangunan Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) III yang berada di RT 03, Dusun Kampung Baru, Desa Lubuk Terentang

Berita Daerah

Gubernur Jambi Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan kepada Dewan

JAMBI - Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos, MH menyampaikan bahwa sebagai Penyelenggara Pemerintahan sudah menjadi kewajiban memberikan penjelasan kepada Dew

Advertorial

Wagub Sani Harap GP Ansor Perkuat Sinergi Bersama Pemerintah Daerah

JAMBI - Wakil Gubernur Jambi Drs. H. Abdullah Sani, M.Pd.I berharap Gerakan Pemuda (GP) Ansor dapat memperkuat sinergitas dengan pemerintah daerah untuk keberla

Advertorial

Kukuhkan Gugus Tugas Bisnis dan HAM Provinsi Jambi, Al Haris : Memperkuat Sinergisitas Lembaga

JAMBI - Pemerintah Provinsi Jambi melaksanakan Pengukuhan Gugus Tugas Daerah Bisnis dan Hak Asasi Manusia (HAM) Provinsi Jambi, bertempat di Auditorium Rumah Di

Advertorial


Advertisement