HUT JMSI KE-2 DI KENDARI

Kata Menteri BUMN, Media Harus jadi Agen Check And Balance


Selasa, 08 Februari 2022 - 20:53:01 WIB - Dibaca: 553 kali

Menteri BUMN, Erick Thohir, secara khusus memberikan ucapan selamat HUT Ke-2 JMSI.(*) / HALOSUMATERA.COM

KENDARI - Menteri BUMN, Erick Thohir, secara khusus memberikan ucapan selamat HUT Ke-2 JMSI.

Hal itu dia sampaikan saat memberikan pemaparan soal program transformasi energi di acara HUT Ke-2 JMSI, di Kendari, Selasa (8/2/22).

Sebagai salah seorang pengusaha yang pernah menekuni bisnis media, Erik mengaku sangat memahami pentingnya peran media dalam tumbuh kembang sebuah negara.

"Media harus mampu mendidik bangsa supaya punya kultur yang tangguh," ujarnya.

"Hindari Hoax yang saat ini banyak mempengaruhi masyarakat," imbuh dia.

Besar harapan Erick, media benar-benar menjadi menjadi pilar demokrasi di tanah air dan selalu jadi bagaian upaya penguatan civil society.

"Media harus terus menjadi agen check and ballance dalam sistem politik Indonesia," tandasnya.(**)




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar: Musrenbang Momentum Dengarkan Aspirasi Masyarakat

TANJABBAR – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Albert Chaniago, SP, turut hadir dalam Musyawarah P

Advertorial

Suprayogi Syaiful Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

TANJABBAR - Semangat perjuangan bersama dalam membangun daerah tergambar jelas dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Jambi ke-68 yang berlangsung khi

Advertorial

RESES ANGGOTA DPRD TANJABBAR

TANJABBAR - Memasuki masa Reses ke-II tahun sidang 2024/2025, Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mari

Advertorial

Ketua Komisi III Tanjabbar Kunjungi Pasien di RSUD Daud Arif

TANJABBAR - Bentuk kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Albert Chaniago, S.P.

Advertorial

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar Hadiri Rakor Penyelesaian Jalan Lintas Serdang–Sungai Dungun

TANJABBAR - Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar (Tanjabbar), Albert Chaniago, S.P., menghadiri rapat koordinasi terkait penyelesaian permasalahan jalan Lintas

Advertorial


Advertisement