Tidak Ada Drainase, Rumah Warga Nyaris Terendam Banjir


Rabu, 27 Januari 2016 - 20:52:00 WIB - Dibaca: 1861 kali

Lokasi Banjir di Kelurahan Talang Babat, Kabupaten Tanjabtim.(jon/IT) / HALOSUMATERA.COM

MUARASABAK -  Tingginya curah hujan yang mengguyur Kelurahan Talang Babat, membuat sebagian ruas jalan di komplek Perkantoran Kabupaten Tanjung Jabung Timur tergenang air.

Tidak adanya saluran drainase di samping badan jalan, air tidak bisa mengalir ke pembuangan, akibatnya ruas jalan di depan Kantor Badan Pusat Statistik, depan rumah dinas Kejari dan jalan depan mini market Duta Media digenangi air hingga ketinggian 50 cm.

Ulik salah seorang warga setempat mengatakan, saat hujan deras lokasi ini sering tergenang air, karena tidak ada drainase.

"Sering nian banjir depan ini kalau hujan, padahal dataran tinggi," ungkap Ulil dengan logat melayu saat dibincangi infotanjab.com, Rabu.

Uli berharap, pemerintah bisa memperhatikan kondisi ini, sebab kalau dibiarkan terus menerus, tidak menutup kemungkinan genangan air bisa sampai ke rumah warga.

"Ini saja tinggal dua meter lagi air sampai ke rumah kami," timpalnya.(*)

Penulis : Joni Hartanto

Editor   : Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Gubernur Al Haris Sebut Sekoja Kota Santri

JAMBI - Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos, MH, menyebut Seberang Kota Jambi (Sekoja) sebagai Kota Santri. Sekoja sudah dikenal semenjak dulu, karena seberan

Advertorial

PAMSIMAS di Desa Lubuk Terentang Hanya Difungsikan Saat Kemarau

TANJABBAR - Bangunan Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) III yang berada di RT 03, Dusun Kampung Baru, Desa Lubuk Terentang

Berita Daerah

Gubernur Jambi Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan kepada Dewan

JAMBI - Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos, MH menyampaikan bahwa sebagai Penyelenggara Pemerintahan sudah menjadi kewajiban memberikan penjelasan kepada Dew

Advertorial

Wagub Sani Harap GP Ansor Perkuat Sinergi Bersama Pemerintah Daerah

JAMBI - Wakil Gubernur Jambi Drs. H. Abdullah Sani, M.Pd.I berharap Gerakan Pemuda (GP) Ansor dapat memperkuat sinergitas dengan pemerintah daerah untuk keberla

Advertorial

Kukuhkan Gugus Tugas Bisnis dan HAM Provinsi Jambi, Al Haris : Memperkuat Sinergisitas Lembaga

JAMBI - Pemerintah Provinsi Jambi melaksanakan Pengukuhan Gugus Tugas Daerah Bisnis dan Hak Asasi Manusia (HAM) Provinsi Jambi, bertempat di Auditorium Rumah Di

Advertorial


Advertisement