Atika Mahwu Raih Gelar Putri Pesona Nusantara Favorit 2021


Sabtu, 09 Oktober 2021 - 16:43:36 WIB - Dibaca: 1355 kali

Atika Mahwu Raih Gelar Putri Pesona Nusantara Favorit 2021 / HALOSUMATERA.COM

JAMBI - Ajang pemilihan Duta Wisata Nasional yaitu Putra Putri Pesona Nusantara dan Putra Putri Taruna Nusantara 2021 diikuti 58 Finalis dari berbagai Provinsi. Para finalis sempat dikarantina sejak sabtu 25 sampai 29 September lalu di Provinsi Jambi.

Grand Final Duwinas 2021, menobatkan Atika perwakilan Sumatera Barat sebagai Putri Pesona Nusantara Favorit 2021, Selasa 28 September 2021 di Aston Jambi Hotel & Conference Center. 

Puncak Pemilihan ini diselenggarakan oleh Jambi Creative dan didukung oleh Ketua DPRD Provinsi Jambi Edi Purwanto S.H.I., M.Si.

“Alhamdulillah, saya dinobatkan sebagai Putri Pesona Nusantara Favorit 2021 atas doa dan dukungannya," ucap Atika kepada halosumatera.com.

Sebelumnya Atika sudah banyak mendapatkan gelar dari ajang pemilihan sebelumnya yaitu Puteri Muslimah Nusantara 2021 dan dinobatkan sebagai Puteri Muslimah Persahabatan Nusantara 2021. Jika tidak berhalangan, gadis kelahiran 24 Maret 1996 ini akan mengikuti acara duta wisata Nasional 2022 di Jakarta pada 27 September bertepatan di Hari Parawisata Dunia 2022.(*/nik)




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Putusan MK Bukan Larangan Total: Polri Tetap Boleh Menduduki Jabatan Sipil Berbasis Penegakan Hukum

Oleh : Assist Prof. Mochammad Farisi, LL.M Dosen Fakultas Hukum UNJA MK hanya melarang Polri aktif menduduki jabatan sipil administratif. Jabatan sipil yang b

Opini

Strategi Penyelidikan dan Pengamanan Distribusi Pupuk Bersubsidi di Provinsi Jambi

JAMBI – Alokasi pupuk subsidi di Provinsi Jambi perlu mendapat pengawasan yang ekstra, agar tidak diselewengkan oleh oknum tertentu. Diperlukan strategi y

Opini

Dari Sabu hingga Ponsel Dimusnahkan di Kejari Muaro Jambi

MUARO JAMBI - Kejaksaan Negeri (Kejari) Muaro Jambi memusnahkan barang bukti tindak pidana kejahatan yang telah berkekuatan tetap atau inkrah. Pemusnahan barang

Berita Daerah

Bupati Anwar Sadat Hadiri Pisah Sambut Kepala Kejaksaan Tinggi Jambi

JAMBI – Masa bhakti Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Jambi, Dr. Hermon Dekristo, S.H., M.H., resmi berakhir dan digantikan oleh Sugeng Hariadi, S.H., M.H.. Se

Advertorial

Wakil Bupati Katamso Luncurkan Bantuan Pangan Beras Bulog untuk Keluarga Penerima Manfaat

TANJABBAR – Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Dr. H. Katamso, S.A., S.E., M.E., secara resmi melepas peluncuran Bantuan Pangan Beras Bulog dalam rangka mendu

Advertorial


Advertisement