Audiensi dengan ITBL, Ini yang Dikatakan Ustad Amin Abdullah


Minggu, 22 November 2020 - WIB - Dibaca: 801 kali

Amin Abdullah Cawabup Tanjabbar Nomor Urut 1 Sambangi Komunitas ITBL Kualatungkal, Sabtu malam (21/11/20). / HALOSUMATERA.COM

TANJABBAR - Ustadz Amin SKM M Kes mampir menyaksikan pertandingan bola basket pelajar yang diselenggarakan oleh komunitas anak dan remaja Incredible Teenagers Basket League (ITBL), di lapangan Basket dekat Persitaj, Sabtu malam (21/11).

Sebagaimana, komunitas ini terdiri dari anak dan remaja dari jenjang pendidikan berbeda (SMP/SMA/UNIV) & terdiri dari multi etnis dan agama.

Pada kesempatan ini Ustadz Amin melakukan audiensi bersama anak dan remaja untuk mendengar keinginan anak dan remaja dengan minat bakat bola basket.

Banyak hal baik yang diinginkan oleh mereka (anak dan remaja), seperti bagaimana peran pemerintah dalam menyiapkan anak-anak dan remaja untuk menghadapi Bonus Demografi Tahun 2025-2030 nanti.

“bagaimana pemerintah menjamin kesejahteraan para pelaku olahraga yang berasal dari keluarga miskin dan putus sekolah, serta bagaimana pemerintah memfasilitasi sarana dan prasarana bagi anak dan remaja dengan minat bakat tumbuh kembang yakni  bola basket dan olahraga lainnya,” kata pasangan Mulyani Siregar ini.(*/tim)




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar: Musrenbang Momentum Dengarkan Aspirasi Masyarakat

TANJABBAR – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Albert Chaniago, SP, turut hadir dalam Musyawarah P

Advertorial

Suprayogi Syaiful Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

TANJABBAR - Semangat perjuangan bersama dalam membangun daerah tergambar jelas dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Jambi ke-68 yang berlangsung khi

Advertorial

RESES ANGGOTA DPRD TANJABBAR

TANJABBAR - Memasuki masa Reses ke-II tahun sidang 2024/2025, Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mari

Advertorial

Ketua Komisi III Tanjabbar Kunjungi Pasien di RSUD Daud Arif

TANJABBAR - Bentuk kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Albert Chaniago, S.P.

Advertorial

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar Hadiri Rakor Penyelesaian Jalan Lintas Serdang–Sungai Dungun

TANJABBAR - Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar (Tanjabbar), Albert Chaniago, S.P., menghadiri rapat koordinasi terkait penyelesaian permasalahan jalan Lintas

Advertorial


Advertisement