Berikut Info Pemadaman Listrik di Wilayah Tanjabbar, Sabtu 13 Mei 2023


Sabtu, 13 Mei 2023 - 08:46:54 WIB - Dibaca: 400 kali

info sistem kelistrikan UP3 Jambi. / HALOSUMATERA.COM

TANJABBAR – Hari ini, Sabtu 13 Mei 2023 dijadwalkan pemadaman listrik di wilayah Kabupaten Tanjabbar. Hal ini berdasarkan info sistem kelistrikan UP3 Jambi.

Dalam pemberitahuan yang disampaikan, pemadaman hari ini dimulai dari pukul 9.00 Wib hingga pukul 16.00 Wib.

Pemadaman sementara ini berkaitan dengan pekerjaan pemasangan Relay Proteksi dan perbaikan mekanik dan pengujian open close.

Berikut wilayah yang terdampak pemadaman: Desa sialang, Sungai Limau, Sei Tiram, Sriwijaya, Jalan Asia, Jalan Bahagia, Parit 1, Jalan Kemakmuran, Parit Gompong, Tanjung Senjulang, Kemuning, Pantai Gading, Pembengis, Sungai Saren, Kelapa Gading, Tungkal Harapan.

Selanjutnya, Teluk Nilau, Senyerang, Bram Itam, Parit Pudin, Patunas, Manunggal 1, Manunggal II, Tungkal I, Jalan SIswa, Parit V, Jalan Kalimantan, Parit Ponco, Parit II, Kampung Nelayan, Jalan Bahari, Jalan Bengkinang.

Jalan Panglima, Pulau Pinang, Jalan Beringin, Parit Lapis, Pelabuhan Roro, PPI, Desa Mekar Alam, Tungkal V, Desa Harapan Jaya, Desa Kuala Kahar, Teluk Pulai Raya, Desa Sungai Raya, Desa Serindit, Parit Sidang, Sungai Pampang. Kemudian, pemadaman juga meliputi, Sungai Jering, Desa Pasar Senin, Mekar Jati, Desa Kayu Aro, Desa Kempas Jaya, Desa Margo Rukun, Lumahan, Sungai Rambai, Kelagian, Pasar Tebing Tinggi dan sekitarnya.(*/nik)




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Proyek PinDa Batanghari Belum Dibayarkan, Rekanan Ancam Tutup Jalan

BATANGHARI - Rekanan yang mengerjakan proyek jalan, bersumber dari Pinjaman Daerah (Pinda) Kabupaten Batanghari mengeluh. Miliaran anggaran proyek belum bisa di

Berita Daerah

Begini Kondisi Jalan di Mendahara, Tanjabtim

TANJABTIM - Infrastruktur jalan produksi dan logistik di Kecamatan Mendahara Ilir, Kabupaten Tanjabtim cukup memprihatinkan. Warga berharap ada sentuhan pembang

Berita Daerah

Buat Laporan Palsu soal Curas, Warga Kelagian Ini jadi Tersangka di Polsek Tebing Tinggi

TANJABBAR – Gara-gara membuat laporan palsu, seorang warga Samhudi alias Atok (24), akhirnya harus berurusan dengan Polsek Tebing Tinggi. Samhudi alias A

Hukum & Kriminal

Feri Elvianto Dinyatakan Lulus Seleksi sebagai Direktur Perumda Air Minum Tirta Pengabuan

TANJABBAR – Panitia seleksi Calon Direktur Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumda) Tirta Pengabuan Kabupaten Tanjab Barat mengeluarkan pengumuman terkait h

Berita Daerah

Wagub Jambi Resmikan Ponpes Darussalam Pematang Kabau Sarolangun

SAROLANGUN - Wakil Gubernur Jambi Drs. H. Abdullah Sani, M.Pd.I meresmikan Pondok Pesantren Darussalam di Desa Pematang Kabau Kecamatan Air Hitam Kabupaten Saro

Berita Daerah


Advertisement