Gertak Paduka di Senyerang dan Bram Itam Gagal


Senin, 09 November 2015 - 16:58:51 WIB - Dibaca: 1762 kali

Pencanangan Program Gerakan Serentak Tanam Padi Dua Kali Setahun (Gertak Paduka) di Kecamatan Pengabuan Belum Lama Ini.(dok/IT) / HALOSUMATERA.COM

KUALA TUNGKAL - Sekitar 30 hektare lahan pertanian di dua kecamatan Senyerang dan Bram Itam mengalami kekeringan. Dua daerah ini termasuk sentra pertanian di Kabupaten Tanjabbar.

Akibat kekeringan ini, tanaman padi mengalami gagal panen. Hal ini disampaikan Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura Kabupaten Tanjungjabung Barat Zainuddin saat dibincangi wartawan belum lama ini.

Kerugian yang disebabkan oleh puso ini, ditaksir mencapai 24 ton gabah kering atau sekitar 2,4 ton beras yang tidak bisa dipanen.

Selain mengalami kegagalan panen, para petani juga mengaku mengalami kerugian benih, pupuk dan tenaga.

"Ini sudah kehendak alam. Kita tidak bisa berbuat banyak,"akunya.

Kemarau panjang pada tahun ini juga menyebabkan terganggunya jadwal gerakan tanam padi dua kali setahun. "Untuk musim tanam kali ini, terpaksa kita undur." tegasnya.(*)

Penulis : Edison

Editor   : Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Ketua Komisi III DPRD Tanjab Barat Albert Chaniago, Serap Aspirasi Warga Teluk Kulbi

  TANJABBAR – Dalam upaya memperkuat jalinan komunikasi antara wakil rakyat dan masyarakat, Ketua Komisi III (Tiga) DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Ba

Advertorial

Reses di Desa Makmur Jaya, Anggota DPRD Tanjabbar Albert Chaniago Serap Aspirasi Warga

TANJABBAR – Anggota DPRD Tanjabbar Daerah Pemilihan (Dapil) II, yang meliputi Kecamatan Betara dan Kuala Betara, Albert Chaniago, SP, menggelar kegiatan reses

Advertorial

Ketua DPRD Tanjab Barat Hadiri Haul Syekh Abdul Qadir Al-Jailani di Ponpes Al-Baqiyatush Shalihat

TANJABBAR – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Hamdani, SE, menghadiri Haul Akbar Syekh Abdul Qadi

Advertorial

Ketua Komisi II DPRD Tanjab Barat Bacakan Ikrar Hari Kesaktian Pancasila

TANJABBAR – Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang digelar di Halaman Kantor Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Rabu (1/10/2025), berlangsu

Advertorial

DPRD dan Pemkab Tanjabbar Tandatangani Ranperda Perubahan APBD 2025

TANJABBAR – DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat) bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanjab Barat resmi menandatangani Rancangan Peraturan Dae

Advertorial


Advertisement