KUALATUNGKAL – Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Tanjab Barat memastikan berkas tiga pasang bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Tanjabbar telah lengkap. Mulai dari berkas pencalonan (dukungan parpol) maupun berkas calon sendiri.
Begitu juga hasil pemeriksaan kesehatan bacalon, tidak ditemukan penyakit kronis yang dapat mengganggu kandidat untuk maju pada Pilkada.
“Semua berkas sepertinya sudah lengkap. Bisa dipastikan, tiga pasang calon mendapatkan nomor urut calon,” kata Sekretaris KPUD Tanjabbar, Sutrisno kepada infotanjab.com, Jumat siang.
Mengenai harta kekayaan kandidat, akan diumumkan setelah KPK mendapatkan laporan dari Lembaga Pemeriksaan Harta Kekayaan Negara (LPHKN). Teknisnya, kata Sutrisno, bisa diumumkan melalui media atau lainnya.(*)
Editor : Andri Damanik
TANJABBAR – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Albert Chaniago, SP, turut hadir dalam Musyawarah P
TANJABBAR - Semangat perjuangan bersama dalam membangun daerah tergambar jelas dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Jambi ke-68 yang berlangsung khi
TANJABBAR - Memasuki masa Reses ke-II tahun sidang 2024/2025, Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mari
TANJABBAR - Bentuk kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Albert Chaniago, S.P.
TANJABBAR - Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar (Tanjabbar), Albert Chaniago, S.P., menghadiri rapat koordinasi terkait penyelesaian permasalahan jalan Lintas