Seremmm, Gustia Sempat Disuruh Makan Cacing dan Minum Darah


Rabu, 08 Juli 2015 - 02:52:02 WIB - Dibaca: 2620 kali

ilustrasi/net / HALOSUMATERA.COM

KUALATUNGKAL – Tak hanya dirantai di atas batu, Gustia Anggraini (18), mengaku disuruh makan dan minum. Hanya saja, makanan yang dilihatnya mirip seperti cacing. Sedangkan air minum disuguhkan seperti darah.

“Bau amis kami dak mau makannya, sudah itu disuruhnya ganti baju, tapi bajunya tuh kalau nyentuh ke kulit sakit,” ujar Gustia.

Tiba-tiba, ada sosok berjubah putih menghampirinya dan langsung memasukkan Gustia ke dalam jubah tersebut. Pasca itu, Tia sudah berada di belakang rumah.

“Mau cari jalan balik tu gak tau, jadi cari rumah oranglah lagi, ada nampak kayak seng-seng gitukan. Begitu didekati rumah orang itu kami langsung sadar dan orang ramai mengerumuni kami,” tutur Tia mengkisahkan.

Tia juga mengaku bisa melihat makhluk halus dan sudah dia alami sejak duduk di bangku SMA. Hanya saja, sebelumnya dia belum pernah mengalami hal seseram ini.

"Tapi waktu itu tidak kayak gini, kami bisa lihat pocong guling-guling di atas tanah, nengok kuntilanak, macam-macamlah," tukas tia.(*)

Editor : Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar: Musrenbang Momentum Dengarkan Aspirasi Masyarakat

TANJABBAR – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Albert Chaniago, SP, turut hadir dalam Musyawarah P

Advertorial

Suprayogi Syaiful Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

TANJABBAR - Semangat perjuangan bersama dalam membangun daerah tergambar jelas dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Jambi ke-68 yang berlangsung khi

Advertorial

RESES ANGGOTA DPRD TANJABBAR

TANJABBAR - Memasuki masa Reses ke-II tahun sidang 2024/2025, Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mari

Advertorial

Ketua Komisi III Tanjabbar Kunjungi Pasien di RSUD Daud Arif

TANJABBAR - Bentuk kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Albert Chaniago, S.P.

Advertorial

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar Hadiri Rakor Penyelesaian Jalan Lintas Serdang–Sungai Dungun

TANJABBAR - Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar (Tanjabbar), Albert Chaniago, S.P., menghadiri rapat koordinasi terkait penyelesaian permasalahan jalan Lintas

Advertorial


Advertisement