Seremmm, Gustia Sempat Disuruh Makan Cacing dan Minum Darah


Rabu, 08 Juli 2015 - 02:52:02 WIB - Dibaca: 2757 kali

ilustrasi/net / HALOSUMATERA.COM

KUALATUNGKAL – Tak hanya dirantai di atas batu, Gustia Anggraini (18), mengaku disuruh makan dan minum. Hanya saja, makanan yang dilihatnya mirip seperti cacing. Sedangkan air minum disuguhkan seperti darah.

“Bau amis kami dak mau makannya, sudah itu disuruhnya ganti baju, tapi bajunya tuh kalau nyentuh ke kulit sakit,” ujar Gustia.

Tiba-tiba, ada sosok berjubah putih menghampirinya dan langsung memasukkan Gustia ke dalam jubah tersebut. Pasca itu, Tia sudah berada di belakang rumah.

“Mau cari jalan balik tu gak tau, jadi cari rumah oranglah lagi, ada nampak kayak seng-seng gitukan. Begitu didekati rumah orang itu kami langsung sadar dan orang ramai mengerumuni kami,” tutur Tia mengkisahkan.

Tia juga mengaku bisa melihat makhluk halus dan sudah dia alami sejak duduk di bangku SMA. Hanya saja, sebelumnya dia belum pernah mengalami hal seseram ini.

"Tapi waktu itu tidak kayak gini, kami bisa lihat pocong guling-guling di atas tanah, nengok kuntilanak, macam-macamlah," tukas tia.(*)

Editor : Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Wabup Katamso Hadiri Arahan Nasional Jelang Perayaan Malam Pergantian Tahun Baru 2026

  TANJABBAR - Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Dr. H. Katamso, SA, S.E., M.E., bersama unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) mengikuti araha

Advertorial

16 Advokat DPN Indonesia Resmi Dilantik di Pengadilan Tinggi Jambi

JAMBI - Di tengah transisi besar hukum pidana nasional, Dewan Pengacara Nasional (DPN) Indonesia resmi memperkuat barisan penegak hukum di wilayah Sumatera. Se

Berita Daerah

Hidupkan Dermaga Kuala Jambi, Kapal Barang Diprediksi Ramai, KSOP Turunkan Personel

TANJAB TIMUR – Kabar baik bagi masyarakat Jambi. Aktivitas di Dermaga Kuala Jambi diprediksi akan semakin ramai dengan kedatangan kapal-kapal barang. Hal ini

Berita Daerah

Sungai Merlung Meluap, Polsek Merlung Siapkan Skema Pengalihan Arus Balik Nataru

TANJAB BARAT – Luapan air Sungai Merlung mulai menggenangi badan jalan di Lintas Timur Sumatera, tepatnya di KM 120, Kelurahan Merlung, Kabupaten Tanjung Jabu

Berita Daerah

Kapolres Tanjabbar dan Jajaran Polsek Merlung Tinjau Lokasi Banjir, Berikan Imbauan Keselamatan

MERLUNG – Jajaran Polsek Merlung melakukan monitoring intensif terhadap kenaikan debit air di sejumlah titik rawan banjir di wilayah hukum Kecamatan Merlu

Berita Daerah


Advertisement