Tahun Ini Dinas ESDM Bangun Jaringan Tegangan Rendah


Senin, 09 Maret 2015 - 14:46:57 WIB - Dibaca: 2141 kali

Kadis ESDM Tanjabbar, Yon Heri / HALOSUMATERA.COM

KUALATUNGKAL - Dinas ESDM Tanjabbar juga tetap melanjutkan pemasangan jaringan Tegangan Rendah (TR) terutama di daerah yang sudah dipasang Jaringan Tegangan Menengah pada tahun lalu.

Kata Yon Heri, Kadis ESDM Tanjabbar, pemasangan TR dilakukan di wilayah Senyerang, Lumahan, Tebing Tinggi, Sungai Rambai dan sekitarnya. Pasalnya, di beberapa daerah tersebut sudah dipasang TM pada tahun lalu.

“Karena jaringan TM belum sampai ke rumah-rumah, makanya kita lanjutkan pemasangan TR pada tahun ini,” jelasnya.

Mengenai panjang jaringan, saat ini pihaknya masih menyusun perencanaan teknis dan menghitung biaya berdasarkan indeks dan medan di lapangan.

“Tentu disesuaikan indeks dan medan. Kalau di daerah berbukit tentu berbeda dengan daerah yang berbelok-belok. Itu akan dihitung sesuai indeks,” jelas dia.(*)

Editor: Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar: Musrenbang Momentum Dengarkan Aspirasi Masyarakat

TANJABBAR – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Albert Chaniago, SP, turut hadir dalam Musyawarah P

Advertorial

Suprayogi Syaiful Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

TANJABBAR - Semangat perjuangan bersama dalam membangun daerah tergambar jelas dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Jambi ke-68 yang berlangsung khi

Advertorial

RESES ANGGOTA DPRD TANJABBAR

TANJABBAR - Memasuki masa Reses ke-II tahun sidang 2024/2025, Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mari

Advertorial

Ketua Komisi III Tanjabbar Kunjungi Pasien di RSUD Daud Arif

TANJABBAR - Bentuk kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Albert Chaniago, S.P.

Advertorial

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar Hadiri Rakor Penyelesaian Jalan Lintas Serdang–Sungai Dungun

TANJABBAR - Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar (Tanjabbar), Albert Chaniago, S.P., menghadiri rapat koordinasi terkait penyelesaian permasalahan jalan Lintas

Advertorial


Advertisement