KTT Forum Indonesia-Afrika (IAF) ke-2 di Bali Berjalan Lancar


Rabu, 04 September 2024 - 09:14:08 WIB - Dibaca: 330 kali

HALOSUMATERA.COM / HALOSUMATERA.COM

BALI – KTT Forum Indonesia – Afrika (IAF) ke-2 di Bali berjalan sukses dengan partisipasi internasional yang besar. Presiden Joko Widodo membuka sesi utama, menekankan perlunya kolaborasi untuk mengatasi tantangan global.

KTT Forum Indonesia – Afrika (IAF) kke-2 di Bali berlangsung pada 1-3 September 2024. Forum tersebut dihadiri oleh 1.400 peserta dari 29 negara.

Presiden Joko Widodo menerima delegasi, termasuk kepala Negara dan menteri luar negeri, dan membuka sesi Joint Leaders pada 2 September 2024.

Presiden Jokowi menekankan pentingnya menciptakan perubahan positif di tengah tantangan global seperti perlambatan ekonomi, inflasi, dan ketegangan Internasional.

Forum ini bertujuan membangun kerja sama saling menguntungkan antara Indonesia dan Negara lain.

Dalam forum itu juga dibahas berbagai isu seperti transformasi ekonomi, energy dan pertambangan, pangan, ketahanan, kesehatan dan kerja sama pembangunan.(*/red)

 




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar: Musrenbang Momentum Dengarkan Aspirasi Masyarakat

TANJABBAR – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Albert Chaniago, SP, turut hadir dalam Musyawarah P

Advertorial

Suprayogi Syaiful Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

TANJABBAR - Semangat perjuangan bersama dalam membangun daerah tergambar jelas dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Jambi ke-68 yang berlangsung khi

Advertorial

RESES ANGGOTA DPRD TANJABBAR

TANJABBAR - Memasuki masa Reses ke-II tahun sidang 2024/2025, Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mari

Advertorial

Ketua Komisi III Tanjabbar Kunjungi Pasien di RSUD Daud Arif

TANJABBAR - Bentuk kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Albert Chaniago, S.P.

Advertorial

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar Hadiri Rakor Penyelesaian Jalan Lintas Serdang–Sungai Dungun

TANJABBAR - Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar (Tanjabbar), Albert Chaniago, S.P., menghadiri rapat koordinasi terkait penyelesaian permasalahan jalan Lintas

Advertorial


Advertisement