PDAM Siapkan Pemasangan 2.500 Pelanggan Baru


Senin, 09 Maret 2015 - 15:03:33 WIB - Dibaca: 1961 kali

Dirut PDAM Tirta Pengabuan, Ustayadi Barlian (dok/IT) / HALOSUMATERA.COM

KUALATUNGKAL – Sembari melakukan perbaikan pipa dalam kota, PDAM Tirta Pengabuan menyiapkan 2.500 pemasangan baru. Saat ini, kondisi air yang bersumber dari Parit Panting (Sumber Baru,red) cukup layak untuk disalurkan ke masyarakat.

Hal ini dituturkan Dirut PDAM Tirta Pengabuan Ustayadi, dihubungi infotanjab.com, Sabtu pagi.

Dikatakan dia, pelanggan yang ada di dalam kota saat ini mencapai Rp 2.000 KK. Dipastikan, jumlah pelanggan akan terus bertambah sejalan dengan peningkatan layanan air bersih kepada masyarakat.

Dari Parit Panting (sumber air,red), tekanan air yang disalurkan ke bak penampung di Parit II mencapai 7 bar. Sedangkan sampai di Parit II, tekanan air ke pelanggan berkisar 2 bar.

Sementara ini, debit air yang disalurkan ke pelanggan mencapai 30 liter per detik. PDAM juga berusaha menghidupkan distribusi air selama 15 jam dalam sehari semalam.(*)

Editor: Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Sekda Tanjabbar Buka TC Tahap III Persiapan Menghadapi MTQ Ke-54 Tingkat Provinsi Jambi 2025

TANJABBAR - Mewakili Bupati Tanjung Jabung Barat, Sekretaris Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Hermansyah, S.STP, M.H., secara resmi membuka kegiatan Train

Advertorial

Wakil Bupati Katamso Hadiri Rakorda BAZNAS Provinsi Jambi Tahun 2025

JAMBI - Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Dr. H. Katamso, S.A., S.E., M.E. menghadiri Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Prov

Advertorial

Pemkab Tanjab Barat Gandeng PetroChina, Dorong Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

JAKARTA - Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat resmi menjalin kerja sama strategis dengan PetroChina International Jabung Ltd, melalui penandatanganan kese

Advertorial

Wabup Tanjabbar Sambut Tim BPK RI Perwakilan Provinsi Jambi

TANJABBAR - Wakil Bupati Kabupaten Tanjung Jabung Barat Dr. H. Katamso, S.A., S.E., M.E., hadiri Acara Entry Meeting Tim BPK Perwakilan Provinsi Jambi dalam ran

Advertorial

Bupati Anwar Sadat Buka Kegiatan Pendampingan Teknis SPIP dan Sosialisasi Pendidikan Politik Tahun 2

JAMBI — Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag. secara resmi membuka dua kegiatan strategis daerah, yaitu Pendampingan Teknis Sistem Pengendal

Advertorial


Advertisement