Hasil Musda, Najib Zamzami Terpilih sebagai Ketua DPD PKS Tanjabbar


Senin, 28 Desember 2020 - WIB - Dibaca: 836 kali

Ketua DPD PKS Tanjabbar yang Baru Terpilih, Najib Zamzami.(*/andika) / HALOSUMATERA.COM

HALOSUMATERA.COM - DPD PKS Kabupaten Tanjung Jabung barat telah merampungkan Musyawarah Daerah DPD PKS Tanjung Jabung barat.

Dalam Musda ini, terpilih Ketua dan Sekretaris untuk memimpin PKS Tanjung Jabung Barat lima tahun mendatang.

Adapun Ketua DPD PKS Tanjabbar yang terpilih yakni Najib Zamzami menggantikan Azis Rohman yang saat ini terpilih menjadi Ketua Majelis Pertimbangan Daerah PKS Tanjung Jabung barat.

Sementara Sekretaris DPD PKS Tanjung Jabung Barat yaitu Ali imran dan Bendahara Wachidah.

Diketahui hari ini Musda PKS dilaksanakan secara serentak 11 kabupaten dan kota se Provinsi Jambi.(*)

Pewarta: Andika




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Buka Puasa Sekaligus Peresmian Sekretariat IMMJ

JAMBI - Ikatan Mahasiswa Muaro Jambi (IMMJ) menggelar kegiatan buka puasa bersama sekaligus peresmian Sekretariat IMMJ, di RT 07, Kelurahan Sungai Putri, Kecama

Berita Daerah

Kado Paskah, Gubernur Al Haris Bantu Pembangunan GPIB Marturia 2 Jambi

JAMBI - Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos., MH memberikan bantuan senilai 100 Juta Rupiah untuk pembangunan Gereja Protestan Indonesia bagian Barat (GPIB) M

Advertorial

Bupati Tanjabbar Dampingi Menparekraf RI Tinjau Wisata Mangrove Pangkal Babu

TANJABBAR - Bupati Tanjab Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag, mendampingi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI, Sandiaga Salahuddin Uno, saat m

Advertorial

Sandiaga Uno Apresiasi Bupati Tanjab Barat Atas Suksesnya Festival Arakan Sahur

TANJABBAR - Keberhasilan Festival Arakan Sahur di Kabupaten Tanjung Jabung Barat mendapat pengakuan yang luar biasa dari Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Advertorial

Safari Ramadhan ke Batang Asam, Ini Kata Bupati Anwar Sadat

TANJAB BARAT - Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag, melaksanakan Safari Ramadhan di Masjid Nurul Huda Desa Kampung Baru, Kecamatan Batang As

Advertorial


Advertisement