Idealisme Pemuda Penting Mengawal Demokrasi


Minggu, 25 Oktober 2020 - WIB - Dibaca: 864 kali

Milenial dari Paslon Nomor Urut 1, Ikuti Diskusi Pemuda, dalam Acara yang Dikemas Tungkal Project / HALOSUMATERA.COM

TANJABBAR (halosumatera.com) - Menjelang perhelatan demokrasi (Pilkada 2020), kelompok anak muda yang tergabung dalam Manajemen Tungkal Project berhasil garap diskusi terkait politik pemuda dengan tema " Politik Pemuda di Pilkada 2020 Tanjab Barat, Perlukah?

Acara yang berlangsung live streaming di Rudz Caffee dari pukul 20.30 s/d 23.00 WIB itu berjalan santai, dimulai dari pembukaan ceremonial hingga closing statement peserta diskusi.

Tim milenial Paslon nomor urut 1 'faisal reza' menyampaikan bahwa pemuda dengan segala potensinya, merupakan aset bangsa yang sangat berharga. Karena sejatinya para pemuda selalu membutuhkan di semua aspek kehidupan. 

"Tak terkecuali dalam ranah politik, peran pemuda dengan pemikirannya yang kritis" ungkapnya saat diskusi.

Lebih lanjut Reza menyampaikan bahwa pemuda selalu kreatif dengan cita rasa idealismenya dapat menjadi bumbu yang dapat digunakan sebagai alarm untuk mengawal praktek demokrasi ditengah masyarakat.

"Semua tidak terlepas dari pemuda mengingat bahwa pemuda harus mampu memberikan manfaat bagi masyarakat, harus menjadi cerminan dalam berpolitik di masa sekarang dan masa yang akan datang mari kita sambut pilkada dengan penuh beretika, santun" ungkap reza

Dirinya dan tim Paslon nomor satu mengucapkan terima kasih kepada Tungkal project yang telah melaksanakan diskusi Milenial

"Kita bisa bertukar pikiran untuk lebih baik lagi, ini diskusi yang baik karena lewat diskusi kita bisa mencari solusi bersama" tutupnya.(*/Andika/nik)




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar: Musrenbang Momentum Dengarkan Aspirasi Masyarakat

TANJABBAR – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Albert Chaniago, SP, turut hadir dalam Musyawarah P

Advertorial

Suprayogi Syaiful Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

TANJABBAR - Semangat perjuangan bersama dalam membangun daerah tergambar jelas dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Jambi ke-68 yang berlangsung khi

Advertorial

RESES ANGGOTA DPRD TANJABBAR

TANJABBAR - Memasuki masa Reses ke-II tahun sidang 2024/2025, Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mari

Advertorial

Ketua Komisi III Tanjabbar Kunjungi Pasien di RSUD Daud Arif

TANJABBAR - Bentuk kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Albert Chaniago, S.P.

Advertorial

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar Hadiri Rakor Penyelesaian Jalan Lintas Serdang–Sungai Dungun

TANJABBAR - Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar (Tanjabbar), Albert Chaniago, S.P., menghadiri rapat koordinasi terkait penyelesaian permasalahan jalan Lintas

Advertorial


Advertisement