Kepala DPKAD Tanjatim Dipanggil Jaksa


Senin, 23 Maret 2015 - 13:06:19 WIB - Dibaca: 2457 kali

Ilustrasi (net) / HALOSUMATERA.COM

MUARASABAK-Kabarnya, Kepala Dinas Pendapatan Keuangan Asli Daerah (DPKAD) Kabupaten Tanjabtim, dipanggil penyidik Kejaksaan Negeri Muarasabak Kamis pekan lalu.

Berdasarkan Informasi yang dirangkum Infotanjab.com  di lapangan, Kepala DPKAD Tanjabtim nongkrong di ruang Kasi Intel Kejari selama tiga jam.

Dari hasil penelusuran yang dilakukan infotanjab.com, Kepala DPKAD mendatangi penyidik Kejari terkait penyaluran beasiswa dan program bedah rumah yang tidak melibatkan aparat desa.

Sementara itu, Kasi Intel Kejari Muarasabak, Faisal B Makki saat dibincangi infotanjab.com enggan berkomentar soal pemanggilan Kepala DPPKAD.(*)

Penulis: Joni Hartanto

Editor  : Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Pemkab Tanjab Barat Gelar Safari Ramadhan di Desa Sungai Dualap

TANJABBAR - Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag., melaksanakan Safari Ramadhan 1445 H/2024 M di Masjid Riyadul Jannah, Desa Sungai Dualap,

Advertorial

Bupati Tanjabbar Buka Festival Arakan Sahur ke-2 Ramadhan 2024

TANJABBAR - Bupati Tanjung Jabung Barat Drs H Anwar Sadat M Ag membuka secara resmi kegiatan Festival Arakan Sahur ke-2 yang digelar Pemkab Tanjab Barat dalam r

Advertorial

Bupati Anwar Sadat Bukber dengan DEMA dan Civitas Akademika IAI An Nadwah Kuala Tungkal

TANJABBAR - Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag., buka puasa bersama dengan Dewan Mahasiswa (DEMA) dan Civitas Akademika IAI-An Nadwah Kuala

Advertorial

Safari Ramadhan di Desa Kemang Manis, Wabup Hairan Salurkan Bantuan Renovasi Masjid

MUARA PAPALIK - Wakil Bupati Tanjabbar H. Hairan, S.H., didampingi Ketua GOW, Uni Yati Hairan melaksanakan Safari Ramadhan di Masjid Baiturohmah Desa Kemang Man

Advertorial

Rakor Lintas Sektoral Bersama Dirjen Tata Ruang, Bupati Tanjabbar Sempat Paparkan RTRW

TANJABBAR - Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag, menghadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektor mengenai Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten dan

Advertorial


Advertisement