KNPI Tanjabbar Pertanyakan Legalitas Karung Impor


Senin, 09 Maret 2015 - 13:43:28 WIB - Dibaca: 2221 kali

Kapal Membawa Karung Bekas dari Luar Negeri Bersandar di Dermaga Pribadi, Parit Gompong (IT) / HALOSUMATERA.COM

KUALATUNGKAL – Kapal yang membawa karung di Parit Gompong disoal Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Tanjabbar. KNPI meminta Pemkab Tanjabbar segera mengecek keabsahan karung tersebut.

Informasi yang dihimpun infotanjab.com, kapal bernama KM Harapan Bersama I merapat ke pelabuhan pribadi di Parit Gompong pada Minggu malam.

Kapal tersebut membawa karung goni. Ketua KNPI Tanjabbar, Suprayogi dikonfirmasi infotanjab.com, Senin siang mempertanyakan legalitas karung impor tersebut. Sejauh ini, belum kejelasan kegunaan karung itu.

“Untuk apa karung itu, dan izinnya bagaimana. Saya minta Pemkab untuk mengawasi masuknya karung dari luar negeri,” kata Yogi sapaan akrabnya.

Kata dia, jika tidak membayar pajak, tentu daerah dirugikan dari pemasukan barang impor. Ditambahkan dia, sejauh ini belum jelas peruntukan dari karung impor tersebut. “Tentunya pengrajin lokal dirugikan dengan masuknya karung impor,” tambah dia.(*)

Editor: Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar: Musrenbang Momentum Dengarkan Aspirasi Masyarakat

TANJABBAR – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Albert Chaniago, SP, turut hadir dalam Musyawarah P

Advertorial

Suprayogi Syaiful Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

TANJABBAR - Semangat perjuangan bersama dalam membangun daerah tergambar jelas dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Jambi ke-68 yang berlangsung khi

Advertorial

RESES ANGGOTA DPRD TANJABBAR

TANJABBAR - Memasuki masa Reses ke-II tahun sidang 2024/2025, Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mari

Advertorial

Ketua Komisi III Tanjabbar Kunjungi Pasien di RSUD Daud Arif

TANJABBAR - Bentuk kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), Albert Chaniago, S.P.

Advertorial

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar Hadiri Rakor Penyelesaian Jalan Lintas Serdang–Sungai Dungun

TANJABBAR - Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar (Tanjabbar), Albert Chaniago, S.P., menghadiri rapat koordinasi terkait penyelesaian permasalahan jalan Lintas

Advertorial


Advertisement