Mantan Jenderal Ini Letakkan Batu Pertama Pembangunan Mushalla Nurul Ikhsan Siulak


Selasa, 03 November 2020 - WIB - Dibaca: 496 kali

Syafril Nursal, Cawagub Jambi Meletakkan Batu Pertama Pembangunan Mushalla Nurul Ikhsan Kecamatan Siulak, Kerinci.(*/tim) / HALOSUMATERA.COM

JAMBI - Calon wakil gubernur Jambi, Syafril Nursal tidak hanya fokus bersosialisasi dalam lawatannya di Kabupaten Kerinci. Ia juga menaruh perhatian terhadap kegiatan sosial dan agama merupakan alasan utama dirinya memilih terjun ke politik.

Buktinya, ditengah kesibukannya Syafril Nursal menyempatkan diri, saat diminta untuk meletakkan batu bata pertama pembangunan mushalla Nurul Ikhsan, di Desa Sungai Pegeh, Kecamatan Siulak, Senin kemarin (2/11).

"Mudah-mudahan mushola ini nanti cepat selesai  dibangun dengan gotong-royong bersama-sama dengan masyarakat" kata Syafril Nursal.

Purnawirawan Jenderal polisi bintang dua itu berharap agar  mushalla yang baru saja di bangun bisa dimanfaatkan untuk melaksanakan ibadah sholat dengan khusyuk.

"Semoga mushalla ini nanti dapat meningkatkan ibadah masyarakat, dan dapat melaksanakan shalat dengan khusyuk. Amin," katanya.

Sebelumnya, kedatangan Syafril Nursal membuat heboh masyarakat setempat. Soalnya mereka sudah lama ingin bertemu dengan putra daerahnya yang pulang kampung untuk mengihibahkan diri untuk pembangunan Jambi.

Terutama para emak-emak yang memang ingi bertemu langsung dengan Syafril Nursal. Mereka ingin bertatap muka untuk memberikan dukungan kepada Syafril Nursal di Pilgub Jambi. (*)




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Gubernur Al Haris Terima Penghargaan dari Densus 88 Anti Teror Polri

JAMBI - Gubernur Jambi DR. H. Al Haris, S.Sos, MH mendapat penghargaan dari Detasemen Khusus 88 atau Densus 88 Anti Teror Polri. Penghargaan dari satuan khusus

Advertorial

Wagub Sani : Turnamen Ekshibisi Dies Natalis Unja Jalin Kebersamaan

JAMBI - Wakil Gubernur (Wagub) Jambi Drs. H. Abdullah Sani, M.Pd.I mengemukakan, Turnamen dan Ekshibisi Domino untuk memeriahkan Dies Natalis ke-61 Universitas

Advertorial

Berikut Wilayah di Tanjabbar yang Terkena Pemadaman pada Selasa 14 Mei 2024

TANJABBAR - PLN UP3 Jambi melalui PLN ULP Kualatungkal mengumumkan info pemadaman pada Selasa 14 Mei 2024, mulai pukul 8.00 Wib sampai dengan pukul  15.00 Wib.

Berita Daerah

Berkat Gubernur Al Haris, Jambi Jadi Pusat Referensi Pelaksanaan Restorasi Gambut Nasional

JAMBI - Badan Restorasi Gambut Mangrove (BRGM) memberikan penghargaan kepada Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos., MH atas komitmen dan kepemimpinan luar bias

Advertorial

Gubernur Jambi Serahkan SK 1.860 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja

JAMBI - Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos, MH menyerahkan SK 1.860 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Formasi tahun 2023 di lingkungan Pemeri

Advertorial


Advertisement