Peringatan HKG PKK Kabupaten Tanjung Jabung Barat ke 50 Digelar di Alun-alun


Kamis, 31 Maret 2022 - 10:05:57 WIB - Dibaca: 376 kali

Bupati dan Wakil Bupati Tanjab Barat menghadiri peringatan HKG PKK Tanjabbar ke 50 di Alun-alun Kota Kualatungkal, Rabu 30 Maret 2022.(*/kominfo) / HALOSUMATERA.COM

TANJABBAR | HALOSUMATERA - Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Kabupaten Tanjung Jabung Barat ke 50 Tahun 2022 dengan Tema “Berbakti Untuk Bangsa, Berbagi Untuk Sesama” di gelar di Alun alun kota Kuala Tungkal dengan kegiatan lomba senam yang dibuka oleh Bupati Tanjung Jabung Barat Drs H .Anwar Sadat, M.Ag  Rabu (30/3/2022).

Lomba senam diawali dengan senam bersama   Bupati, Wakil Bupati, Sekda, anggota DPRD,Staf Ahli, Asisten, Para Kepala OPD, ParaCamat, Ketua TP PKK, Ketua GOW, Ketua Dharma Wanita, seluruh Kader PKK se Kecamatan serta tamu undangan lainya.

Bupati Drs. H. Anwar Sadat M. Ag dalam sambutannya   mengatakan bahwa PKK mitra Pemerintah dalam  pembangunan  khususnya terkait pemberdayaan masyarakat.

“Kita harapkan pemikiran dan tenaga kita bagi untuk sesama , sehingga  dapat menyatukan pandangan untuk memajukan masyarakat Kabupaten Tanjab Barat,”

Lomba Senam peringatan HKG dimenangkan oleh Kecamatan Tebing Tinggi sebagai Juara 1, Juara 2 diraih Kecamatan Senyerang, Juara 3 Kecamatan Renah Mendaluh,Juara 4 Dan Juara 5 diraih Kecamatan Tungkal Ilir, sementara Juara 6 diraih oleh Kecamatan Merlung.(*/kominfo)




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Buka Puasa Sekaligus Peresmian Sekretariat IMMJ

JAMBI - Ikatan Mahasiswa Muaro Jambi (IMMJ) menggelar kegiatan buka puasa bersama sekaligus peresmian Sekretariat IMMJ, di RT 07, Kelurahan Sungai Putri, Kecama

Berita Daerah

Kado Paskah, Gubernur Al Haris Bantu Pembangunan GPIB Marturia 2 Jambi

JAMBI - Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos., MH memberikan bantuan senilai 100 Juta Rupiah untuk pembangunan Gereja Protestan Indonesia bagian Barat (GPIB) M

Advertorial

Bupati Tanjabbar Dampingi Menparekraf RI Tinjau Wisata Mangrove Pangkal Babu

TANJABBAR - Bupati Tanjab Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag, mendampingi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI, Sandiaga Salahuddin Uno, saat m

Advertorial

Sandiaga Uno Apresiasi Bupati Tanjab Barat Atas Suksesnya Festival Arakan Sahur

TANJABBAR - Keberhasilan Festival Arakan Sahur di Kabupaten Tanjung Jabung Barat mendapat pengakuan yang luar biasa dari Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Advertorial

Safari Ramadhan ke Batang Asam, Ini Kata Bupati Anwar Sadat

TANJAB BARAT - Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag, melaksanakan Safari Ramadhan di Masjid Nurul Huda Desa Kampung Baru, Kecamatan Batang As

Advertorial


Advertisement