Menolak Dikasih Uang, Anak Ini Malah Minta Makan


Kamis, 25 Februari 2016 - 00:11:00 WIB - Dibaca: 1699 kali

Seorang Anak Di Salah Satu Warung Kopi di Pelabuhan Ampera Sedang Meminta-minta.(IT) / HALOSUMATERA.COM

KUALATUNGKAL - Tak seperti anak sebayanya, perempuan cilik ini harus menikmati hari-harinya dengan meminta-minta di salah satu warung kopi, di Pelabuhan Ampera, Rabu siang.

Tanpa alas kaki, dia berpindah-pindah dari satu meja ke meja lainnya. 

Ada yang memberikan uang recehanan, ada pula yang tak memperdulikannya sama sekali.

"Pak minta makan," ujar anak itu sembari menolak uang Rp 2.000 yang diberikan salah satu pengunjung warung kopi.

Kepada infotanjab.com, anak ini mengaku tak sekolah. Dia mengaku tinggal tak jauh dari Pasar Ikan. Tak banyak basa-basi, anak malang ini pun berlalu dan berpindah ke meja lainnya.

Ada yang risih dan ada pula warga yang merasa iba terhadapnya. Terbukti, beberapa pengunjung warung kopi sempat menanyakan identitas anak tersebut dan keberadaan orang tuanya.(*)

Editor : Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Kukuhkan Gugus Tugas Bisnis dan HAM Provinsi Jambi, Al Haris : Memperkuat Sinergisitas Lembaga

JAMBI - Pemerintah Provinsi Jambi melaksanakan Pengukuhan Gugus Tugas Daerah Bisnis dan Hak Asasi Manusia (HAM) Provinsi Jambi, bertempat di Auditorium Rumah Di

Advertorial

Buka Acara Balumbo Biduk 2024, PJ Bupati Bachril Bakri: Kegiatan Ini Berkat Kontribusi Semua Pihak

SAROLANGUN - PJ Bupati Bachril Bakri membuka secara resmi acara Balumbo Biduk Tradisi Kabupaten Sarolangun. Kegiatan Balumbo Biduk Tradisi Kabupaten Sarolangun

Advertorial

Polda Jambi Undang Para Tokoh Agama di Rumah Kebangsaan Siginjai

JAMBI - Polda Jambi melalui Direktorat Intelkam Polda Jambi mengundang para tokoh agama di Provinsi Jambi di Rumah Kebangsaan Siginjai Provinsi Jambi, Selasa si

Berita Daerah

Perusahaan Pinang Ini Bangun Masjid untuk Karyawan dan Warga sekitar

TANJAB BARAT - PT Bintang Selamanya yang beroperasi di Desa Tungkal I Kecamatan Tungkal Ilir memberikan sumbangsih dengan membangun Masjid di wilayah Desa Tungk

Berita Daerah

Bupati Anwar Sadat Tinjau Pos PAM Lebaran di Desa Pematang Lumut, Pastikan Kesiapan Arus Mudik

TANJABBAR - Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag., meninjau Pos Pengamanan (PAM) Lebaran di Desa Pematang Lumut, Kecamatan Betara, pada Sabtu

Advertorial


Advertisement